Cara Memunculkan developer excel 2016
Microsoft Excel atau Microsoft Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation yang dapat dijalankan pada Microsoft Windows dan Mac OS. Aplikasi ini memiliki fitur kalkulasi dan pembuatan grafik yang, dengan menggunakan strategi marketing Microsoft yang agresif, menjadikan Microsoft Excel sebagai salah satu program komputer yang populer digunakan di dalam komputer mikro hingga saat ini. Bahkan, saat ini program ini merupakan program spreadsheet paling banyak digunakan oleh banyak pihak, baik di platform PC berbasis Windows maupun platform Macintosh berbasis Mac OS, semenjak versi 5.0 diterbitkan pada tahun 1993. Aplikasi ini merupakan bagian dari Microsoft Office System, dan versi terakhir adalah versi Microsoft Office Excel 2016 yang diintegrasikan di dalam paket Microsoft Office System 2016.
Excel merupakan program spreadsheet pertama yang mengizinkan pengguna untuk mendefinisikan bagaimana tampilan dari spreadsheet yang mereka sunting: font, atribut karakter, dan tampilan setiap sel. Excel juga menawarkan penghitungan kembali terhadap sel-sel secara cerdas, di mana hanya sel yang berkaitan dengan sel tersebut saja yang akan diperbarui nilanya (di mana program-program spreadsheet lainnya akan menghitung ulang keseluruhan data atau menunggu perintah khusus dari pengguna). Selain itu, Excel juga menawarkan fitur pengolahan grafik yang sangat baik.
Kali ini Berbagi Ilmu Positif akan Membahas Cara Memunculkan developer excel 2016.
Macro memiliki fungsi untuk mempercepat penghitungan dan pemrosesan data tanpa harus melibatkan formula yang panjang, disamping itu juga dapat berfungsi untuk menyembunyikan dari pihak lain bagaimana cara anda menghitung dan mengolah data dengan cepat.
Fitur ini memang bukan untuk semua kalangan. Hanya orang-orang tertentu yang memanfaatkan Macro dengan begitu intensif. Olehnya itu secara default Fungsi Macro tidak terlihat pada Aplikasi Excel, dan untuk menggunakan fitur ini anda harus mengaktifkan terlebih dahulu menu Tab Developer, Berikut cara Memunculkan developer excel di microsoft excel 2007 dan 2016.
Jika kurang Jelas Maka saksikan Video di Bawah ini dengan Seksama..........
0 Response to "cara memunculkan developer excel 2016"
Post a Comment